Senin, 02 Januari 2012

Percepat Kinerja Windows XP

Berikut cara untuk mempercepat kinerja Windows XP :




  • Menonaktifkan Service yang tidak diperlukan :
Ada beberapa service yang perlu kita non aktifkan agar loading program bisa lebih cepat. Untuk menonaktifkan service-service tersebut adalah :


  1. Klik start > Run > ketik “services.msc” 
  2. Klik service yg hendak diubah

 


klik 2x service yang tidak digunakan, pada startup type pilih disable lalu OK



Berikut daftar service yang jarang atau tidak perlu digunakan :




·      Alerter
·      Clipbook
·      Computer Browser
·      Fast User Switching
·      Human Interface Access Devices
·      Indexing Service
·      Net Logon
·      Netmeeting Remote Desktop Sharing
·      Remote Desktop Help Session Manager
·      Remote Procedure Call Locator
·      Remote Registry
·      Distributed Link Tracking Client
·      Help and Support
·      IPSEC Services


·      Routing & Remote Access
·      Server
·      SSDP Discovery Service
·       TCP/IP NetBIOS Helper
·      Telnet
·      Universal Plug and Play Device Host
·      Upload Manager
·      Windows Time
·      Wireless Zero Configuration
·      Workstation
·      Secondary Logon
·      Remote Registry Service
·      Portable Media Serial Number





Catatan : ini berlaku bagi komputer yang tidak digunakan dalam system jaringan (kor dienggo dewe / ora enek kancane)




  • Setting / rubah value Registry :
Untuk cara masukknya START --> RUN -->  ketik REGEDIT



Mempercepat Shutdown Windows XP
  1. HKEY_LOCAL_MACHINE\System\CurrentControlSet001\Control\ (Untuk percepat Shutdown)
  2. Sorot  " WaitToKillServerTimeout  
  3. Klik kanan dan pilih " modify " 
  4. Ubah value dari " 20000 " menjadi " 2000 ", klik " OK
  5. HKEY_CURRENT_USER\Control Panel\Desktop (Menutup program lebih cepat) 
  6. Sorot  " WaitToKillAppTimeout " 
  7. Klik kanan dan pilih " modify " 
  8. Ubah value dari " 20000 " menjadi " 5000 " Klik " OK "
  9. HKEY_CURRENT_USER\Control Panel\Desktop\ (Mempercepat tampilan menu)
  10. Sorot " Menu Show Delay " 
  11. Klik kanan dan pilih " modify " 
  12. Ubah value menjadi dari " 400 " menjadi " 0 " Klik " OK "
  13. Selanjutnya Sorot " HungAppTimeout "  ubah value dari " 5000 " menjadi " 2500 " Klik OK" (untuk menutup Not Responding)
  14. HKEY_LOCAL_MACHINE\Software\Microsoft\Windows NT\Current Version\Win Logon\Enable Quick Reboot ( Percepa tRestart )


  • Matikan System Restore 
System restore  bermanfaat jika komputer bermasalah,  tetapi semua restore point yang tersimpan memakan size yang cukup besar di harddisk. System restore membebani karena selalu memonitor sistem, dengan mendisable system restore maka sebagian resource bisa digunakan untuk hal yg lain. Cara mendisablenya :
  1. Buka Control Panel 
  2. Klik Performance and Maintenance 
  3. Klik System 
  4. Klik System Restore tab 
  5. Pilih  "Turn off System Restore on All Drives‟ 
  6. Klik "Ok"


  • Mempercepat akses membuka  Folder 
  • Caranya : 
  1. Start > Run > regedit
  2. " HKEY_LOCAL_MACHINE\System\CurrentControlSet\Control\FileSystem "
  3. Klik kanan pada bagian kanan (atau cari area kosong), pilih " DWORD Value " 
  4. Buat DWORD Value dengan nama " NtfsDisableLastAccessUpdate " 
  5. Klik kanan pada value baru terus pilih " Modify " 
  6. Ubah data menjadi " 1", Klik  " OK "


  • Membersihkan Registry, Chace, History
Membersihkan hal terebut diatas sangat diperlukan untuk mengurangi beban dari size Hard Disk maupun system. Dan untuk lebih mudahnya bisa menggunakan software free / gratis yang salah satunya adalah CCleaner. Untuk mendapatkannya silakan klik disini.



  • Pasang Antivirus
Jika komputer kita terkena virus, dapat mengganggu kinerja dari sistem komputer atau lebih parah lagi merusak sistem yang mengharuskan kita menginstall ulang komputer. Untuk mengantisipasi hal tersebut, gunakan Antivirus yang terpercaya. Dan sebagai referensi selama ini kami menggunakan Antivirus AVAST yang berdampingan dengan antivirus andalan dalam negeri dan tidak lain tidak bukan adalah SMADAV. 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar