Sabtu, 14 Januari 2012

Menyisipkan Gambar


Untuk memperindah dan memperjelas naskah yang sudah kita buat, maka naskah yang sudah kita ketik perlu disisipkan gambar. Berikut cara menyisipkan gambar dan pengaturan posisinya pada naskah.


Untuk menyisipkan gambar caranya :
  • Klik tab ribbon Insert (1) kemudian pada group Illustrations (2) klik ikon Picture (3)
  • Akan muncul kotak dialog insert picture (4)
  • Pilih folder dimana gambar / picture tersimpan
  • Jika sudah dipilih klik insert (5)

Gb. 1 (cara menyisipkan gambar)

Mengatur gambar pada teks / naskah :
  • In line with text, posisi gambar sejajar dengan teks / naskah.
  • Square, posisi gambar mengelilingi teks / naskah berbentuk kotak.
  • Tight, posisi gambar mendekati teks / naskah (teks akan membentuk . Pada posisi ini akan terlihat jika bentuk dari gambar selain berbentuk kotak atau tidak beraturan (misal lingkaran)
  • Behind teks, posisi gambar berada di belakang teks
  • In front of teks, posisi gambar berada di depan naskah
  • Top and Bottom, posisi gambar berada di atas dan bawah teks
  • Through, hampir sama dengan posisi Tight
  


Berikut contoh posisi gambar pada teks / naskah :
  
 Gb. 2 (Gambar pada posisi IN LINE WITH TEXT)



  Gb. 3 (Gambar pada posisi SQURE)


Gb. 4 (Gambar pada posisi TIGHT)






 Gb. 5 (Gambar pada posisi BEHIND TEXT / dibelakang teks)



 Gb. 6 (Gambar pada posisi IN FRONT OF TEXT / di depan teks / teks tertutup gambar)




 Gb. 7 (Gambar pada posisi TOP & BOTTOM / Atas dan Bawah / teks berada 
di atas dan bawah teks)



  Gb. 8 (Gambar pada posisi THROUGH / hampir sama dengan TIGHT)


Cara mengganti posisi gambar :
  • Klik 2x pada gambar, otomatis tab ribbon format akan aktif
  • Pada group arrange klik “ Text wrapping
  • Pilih salah satu posisi gambar

Tidak ada komentar:

Posting Komentar